Directed by Matthew Diamond
Staring: The Jonas Brothers, Demi Lovato
Penantian berbulan-bulan akhirnya berakhir sudah! Saya kesampaian nonton Camp Rock juga. Film yang sedikit berbau pesimistis dari para pemerannya ini (gara-gara nggak yakin bisa ngalahin HSM yang super heboh!) ternyata aslinya keren banget! Ya meski akting Jo Bro bisa dibilang nggak begitu bagus tapi pemeran utama wanitanya, Mitchie (Demi Lovato), berakting dengan cukup baik.
Well, apa sih yang bagus banget dari film ini? Oke, saya kasih tau ya. Karena ini film semi musikal, jadi ya adegan-adegan dengan menari berhasil memukau saya sampe histeris sendiri. Apalagi suara Joe Jonas yang keren banget itu! (Aaaawwwwwww...!!!), ditambah lagi waktu duet bareng Demi Lovato: super-duper-cool!!!
Film ini bercerita tentang Mitchie yang ingin sekali ikut Camp Rock untuk mengisi libur musim panasnya. Ia mengalami kendala karena orangtuanya tidak punya biaya untuk mengikutkannya dalam kegiatan itu. Tapi, keberuntungan berpihak padanya sehingga ia akhirnya bisa menunjukkan bakatnya yang luar biasa dalam menyanyi di depan para peserta Camp Rock lainnya. Tema ceritanya sangat sederhana, bahkan terkesan terlalu naif. Diceritakan mengenai seseorang yang berusaha membangun imej baru tentang dirinya dan setengah mati menjaganya supaya bisa disukai orang lain (tentu aja imej yang berhubungan dengan materi).
Overall, nggak nyesel deh penantian lama buat nonton film ini. Enjoy watching!
P.S.: the ending ain't like what I expect, do you feel the same too?
Staring: The Jonas Brothers, Demi Lovato
Penantian berbulan-bulan akhirnya berakhir sudah! Saya kesampaian nonton Camp Rock juga. Film yang sedikit berbau pesimistis dari para pemerannya ini (gara-gara nggak yakin bisa ngalahin HSM yang super heboh!) ternyata aslinya keren banget! Ya meski akting Jo Bro bisa dibilang nggak begitu bagus tapi pemeran utama wanitanya, Mitchie (Demi Lovato), berakting dengan cukup baik.
Well, apa sih yang bagus banget dari film ini? Oke, saya kasih tau ya. Karena ini film semi musikal, jadi ya adegan-adegan dengan menari berhasil memukau saya sampe histeris sendiri. Apalagi suara Joe Jonas yang keren banget itu! (Aaaawwwwwww...!!!), ditambah lagi waktu duet bareng Demi Lovato: super-duper-cool!!!
Film ini bercerita tentang Mitchie yang ingin sekali ikut Camp Rock untuk mengisi libur musim panasnya. Ia mengalami kendala karena orangtuanya tidak punya biaya untuk mengikutkannya dalam kegiatan itu. Tapi, keberuntungan berpihak padanya sehingga ia akhirnya bisa menunjukkan bakatnya yang luar biasa dalam menyanyi di depan para peserta Camp Rock lainnya. Tema ceritanya sangat sederhana, bahkan terkesan terlalu naif. Diceritakan mengenai seseorang yang berusaha membangun imej baru tentang dirinya dan setengah mati menjaganya supaya bisa disukai orang lain (tentu aja imej yang berhubungan dengan materi).
Overall, nggak nyesel deh penantian lama buat nonton film ini. Enjoy watching!
P.S.: the ending ain't like what I expect, do you feel the same too?
No comments:
Post a Comment
I'd love to read all your sweet comments.
Please leave it on the box below and I'll reply as soon as I can :)
Have a nice day! x